Blog Counter

Minggu, Agustus 09, 2009

Spesifikasi Samsung C6625


Kamera: 2 MP, GPS : YES, WIFI : NO
Pantaskah Samsung mengklaim C6625 yang tanpa Wifi sebagai Smartphone untuk ukuran tahun 2009 ? Dengan disain yang 'hampir' BlackBerry, dari iklannya di media massa kita sudah bisa tahu fitur yang diunggulkannya, yakni "Experience Facebook Application on New Samsung Smartphone, Windows Mobile 6.1, HSDPA, 2.6 Screen, Instant Messenger, Outlook Email, File Manager, Video Recording, GPS Ready." Ini dia spesifikasi Samsung C6625 secara lengkap :

Sistem operasi : Windows Mobile 6.1 Standard
Layar : -ukuran 2.6 inci.
-resolusi 320 x 240 piksel.
-TFT 262.144 warna
Kamera utama: 2MP
Kamera sekunder : ada, untuk video call.
Perekam video : VGA, 25 fps.
Messaging : sms, mms, email, MSN messenger / Windows Live ( Instant Messenger ).
Memori intern : 128 MB RAM
128 MB ROM
Memori ekstern : microSD s/d 8 GB
Konektivitas : Bluetooth 2.0 ( A2DP support), kabel data, WAP 2.0, HTML ( IE ).
Transfer data : HSDPA (3.6 Mbps), EDGE kelas 10, GPRS kelas 10.
Support file audio : MP3/ AAC/AAC+/WMA/OGG/AMR
Support file video : WMV /MPEG4
Baterai : Lithium ion 1200 mAh
Jaringan : GSM 900/1800/1900 MHz
3G 2100 MHz
Dimensi : 113,3 x 63 x 11,9 mm
Berat : 107,7 gram

Fitur lain : Windows Media Player, game, voice recorder, speakerphone, Java MIDP 2.0, radio FM ( RDS support ), GPS ( A-GPS ), Google Maps, Facebook Application, MiDoMi, Shozu, Adobe Flash Lite, Adobe Reader LE, Office Mobile ( Excel, OneNote, Power Point, Word, ActiveSync, Email wizard, Internet, PodCast, RSS Reader, Streaming player, calculator, Smart converter, stopwatch, Task Manager, alarm, kalender, D-Day, Task, voice notes, World Clock.

Harga resmi menurut iklannya : Rp.2.475.000,- ( awal JulI 2009 )
Harga pasar di Jabodetabek (Minggu II : Agustus 2009) Rp.2.600.000-Rp.2.700.000,-
Sumberfoto: samsungmobile indonesia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

AdBrite